Main Article Content

Abstract

Latar Belakang : Pemberian Air susu ibu (ASI) oleh ibu menyusui memerlukan dukungan dari orang terdekat, seperti anggota keluarga, teman, saudara, dan rekan kerja. Ibu yang banyak gagal memberikan ASI Eksklusif adalah ibu yang tidak mendapatkan dukungan yang kurang dari orang- orang terdekatnya. Tujuan :Untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dan stres dengan kegagalan pemberian ASI eksklusif di wilayah kerja Puskesmas Mapilli tahun 2021. Metode:metode penelitian adalah Penelitian ini menggunakan jenis penelitian observational analytic dengan rancangan kasus kontrol (case control study). Populasi dalam penelitian ini adalah ibu nifas yang melahirkan di Puskesmas Mapilli dari bulan Mei sd Juni 2021. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposif sampling, sebanyak 58 ibu nifas. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan lembar kuesioner. Hasil :terdapat hubungan variabel dukungan suami dan stres mempunyai hubungan yang cukup kuat dan kuat terhadap kegagalan pemberian ASI eksklusif dengan koefisien Contingency 0,562 (dalam interval 0.40-0.599) dan 0,603 (dalam interval 0.60-0.799). Kesimpulan :Adanya hubungan dukungan keluarga dan stres dengan kegagalan pemberian ASI eksklusif. Penelitian diharapkan mampu memberikan kontribusi positif dalam meningkatkan mutu pelayanan kepada setiap ibu hamil dalam mempersiapkan diri memberikan ASI Eksklusif.

Article Details

References

  1. Angraini, W., Pratiwi, B. A., Sagitarius, N., & Belakang, A. L. (2019). Analisis Faktor Penyebab Kegagalan Menyusui Eksklusif Pada Ibu Kerja Di Kota Bengkulu. 14(3).
  2. Daman, F. A., & Salat, S. Y. S. (2014). Faktor Risiko Tingkat Stres Pada Ibu Nifas di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Kecamatan Batang-Batang Kabupaten Sumenep Tahun 2014. Jurnal Kesehatan Wiraraja Medika, 11.
  3. Dinkes. (2018). Profile Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
  4. Fahriani, R., Rohsiswatmo, R., & Hendarto, A. (2016). Faktor yang Memengaruhi Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi Cukup Bulan yang Dilakukan Inisiasi Menyusu Dini (IMD). Sari Pediatri, 15(6), 394. https://doi.org/10.14238/sp15.6.2014.394-402
  5. Fatmawati, Y., & Winarsih, B. D. (2020). Analisis Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Pemberian Asi Eksklusif Pada Ibu Bekerja Di Wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Undaan Kudus. Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan Masyarakat, 9(3), 260–267.
  6. Kinasih, P. (2017). Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Wonosari I Kabupaten Gunungkidul Tahun 2017. Jurnal Bidan Komunitas, VIII, 1–12.
  7. Lestari, C. I., Amini, A., Andaruni, N. Q. R., & Putri, N. H. (2019). Faktor-Faktor Yang Menyebabkan Kegagalan Ibu Dalam. Midwifery Journal |, 4(1), 11–
  8. 16. https://www.neliti.com/publications/278702/faktor-faktor-yang- menyebabkan-kegagalan-ibu-dalam-memberikan-asi-ekslusif-pada
  9. Novira Kusumayanti, & Triska Susila Nindya. (2017). Hubungan Dukungan Suami Dengan Pemberian ASI Eksklusif Di Daerah Pedesaan. Media Gizi Indonesia, 12(2), 98–106.
  10. Pakpahan, M., Siregar, D., Susilawaty, A., Tasnim, T., M, M., Ramdany, R., Manurung, E. I., Sianturi, E., Tompunu, M. R. G., & Sitanggang, Y. F. (2021). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan - Google Books. In Online. https://www.google.co.id/books/edition/Promosi_Kesehatan_dan_Perilaku_ Kesehatan/MR0fEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=buku+Notoatmodjo&pri ntsec=frontcover
  11. Santoso, S. (2019). Mahir Statistik Parametrik. PT Elex Media Komputindo, 60.
  12. Sholihati, A. A. (2016). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Praktik Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi di Kelurahan Bawen, Kecamatan Bawen Kabupaten Semarang. Skripsi, 64.
  13. Sinaga, E. L. S. (2017). Hubungan keletihan ibu post partum dengan motivasi pemberian asi pada ibu postpartum 7-14 hari di posyandu wilayah kerja puskesmas Muara Enim. Universitas Airlangga, 19–24.
  14. Trisnawati, E., & Widyastutik, O. (2018). Kegagalan Asi Eksklusif: Manajemen Laktasi Dan Dukungan Keluarga. Jurnal Formil (Forum Ilmiah) Kesmas Respati, 3(2), 89. https://doi.org/10.35842/formil.v3i2.177
  15. Wilma, F. (2020). Pengaruh Pemberian Suplemenekstrak Daun Kelor(Moringa Oleivera Leaves)Plus Royal Jellyterhadap Kadar Hormon Kortisoldan Tingkat Stres Pada Ibu Hamilanemia Di Kabupaten Takalar. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 21–25. http://www.elsevier.com/locate/scp